Beberapa Perasaan Anak Rantau Ketika Berpuasa Di Kota Orang Lain

Bulan Suci Ramadhan ini adalah bulan yang penuh berkah dan bermakna untuk para umat islam yang merayakannya, dengan begitu mereka dapat menjalankan ibadah puasa bersama keluarga dan juga berkumpul untuk menikmati bulan suci ini.

Tapi ada juga banyak orang yang tidak bisa ikut serta dalam menjalankan ibadah puasa atau pun berkumpul bersama keluarga mereka, hal ini dikarenakan mereka yang sedang merantau ke kota lain demi menjalankan aktivitas seperti pendidikan atau pekerjaan.

Pastinya anda ingin tahukan bagaimana perasaan mereka ketika sedang menjalankan ibadah puasa di kota lain, dengan begitu artikel ini sudah mengumpulkan beberapa perasaan anak rantau ketika menjalankan ibadah puasa di kota orang lain, simak sampai habis yah.

1. Rindu akan momen berbuka bersama keluarga
Pastinya perasaan yang pertama kali akan anak rantau rasakan ketika menjalankan ibadah puasa di kota orang lain adalah rindu akan momen momen bahagia ketika berbuka puasa bersama keluarga mereka di kampung, yang biasanya mereka hanya tinggal datang ke meja makan dan sudah ada makanan yang dibuat orang ibunda tercinta, tetapi sekarang mereka harus mencari ataupun membuat sendiri makanan tersebut.

2. Rasa sepi ketika menjalankan sahur
Perasaan selanjutnya yang dirasakan oleh anak rantau ketika mereka menjalankan ibadah puasa mereka di kota orang lain adalah rasa kesepian ketika mereka melaksanakan sahur, yang biasanya dulu ada orang yang membangungkna mereka untuk melakukan sahur tetapi untuk sekrang hanyan alaram lah yang bisa membangungkna emerkea karena mereka hidup sendiri merantau di kota orang lain, sepi pasti rasanya yang akan dirasakan.

3. Rasa tidak sabar ingin pulang kampung
Kemudian perasaan yang lain mungkin dirasakan oleh banyak orang yang sedang merantau adalah rasa ingin cepat pulang kampung, dengan begitu mereka bisa menghabiskan waktu untuk kumpul bersama keluarga besar, yang membuat mereka ingin hari libur lebaran cepat cepat tiba.

4. Berbuka atau sahur dengan sesama teman rantau
Biasa anak rantau dapat mengatasi rasa seperti yang sudah dijelaskan diatas dengan cara berbuka atau sahur bersama dengan anak anak rantau yang lain dengan begitu mereka juga bisa mendapatkan momen bersama dengan saling menceritakan perasaan mereka satu sama lain yang nantinya dapat menjadi obat rindu kepada keluarga di kampung.

Manfaat Sushi

Manfaat Sushi
Jepang merupakan sebuah negara yang mempunyai banyak sekali hal
menarik yang akan membuat mereka memiliki pemintanya, mulai dari musik, fashion, film, manga, anime hingga kulinernya yang unik.

Sebuah negara yang sering disebut sebagai negeri matahari ini mempunyai banyak sekali kuliner yang unik-unik dan tentunya dengan rasanya yang sudah tidak diragukan lagi enaknya, salah satu kuliner dari negara ini ialah sushi.

Sushi merupakan sebuah makanan yang terbuat dari nasi yang kemudian dibentuk dengan cara dikepal lalu digulung menggunakan nori dengan berbagai isian lauknya seperti sayuran , ikan mentah dsbnya namun dizaman modern seperti sekarang sudah banyak modifiksi dari isian sushi ini ya guys.

Bagi kita memakan ikan mentah sebagai salah satu lauk mungkin masuh dianggap tidak lazim ya , namun sekarang banyak negara yang mengandrugi isian sushi dengan daging mentah khususnya dibagian generasi muda diperkotaan, bagi mere3ka mengonsumsi makanan sushi ini sudah biasa dan lebih sehat dengan berbagai jenis kandungan baik yang ada didalamnya.

Nah, sekarang mari kita membahas hal ini , Apakah dengan mengonsumsi sushi dapat menyehatkan tubuh?

1. bisa membantu untuk menjaga berat badan agar tetap ideal
mengapa demikian ? karena secara umum, pola makan yang berlebihan terutama dengan makanan yang tinggi akan gula , mampu untuk membuat berat lebih cepat meningkat, oleh karena itu dengan menambahkan susi kedalam menu makan siang kamu bisa dijadikan pilihan karena kalori dalam 1 sushi cenderung lebih rendah.

2. dengan mengonsumsi ikan mentah baik untuk kamu yang sedang diet
mungkin sebagian dari kamu berpikir mengapa bisa daging mentah cocok untuk diet? nah dengan mengonsumsi ikan mentah ini sangat lah dianjurkan buat kamu yang sedang melakukan program diet karena dikan mentah ini mempunyai jumlah kalori yang rendah namun harus diperhatikan kembali bahwa ikan mentah yang akan digunakan ini segar dan bersih supaya tidak menjadi racun dalam tubuh.

3. membantu meningkatkan kesehatan jantung
bagi mereka yang sering memakan makanan cepat saji tanpa diikuti oleh olahraga rutin bisa menjadi salah satu pemicu dari masalah kesehatan jantung, dan dengan mengonsumsi sushi akan menyeimbangkan jumlah kalori yang akan masuk kedalam tubuh, manfaatnya dengan mengonsumsi sushi ikan mentah ini bisa menjaga sistem karfiovaskular yang dimana kestabilannya sangatlah diperlukan oleh tubuh kita.